Contoh Sk PHBI di sekolah
PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI TIMUR
DINAS
PENDIDIKAN
SEKOLAH
DASAR NEGERI NOMOR 001 SANGATTA UTARA
RINTISAN
SEKOLAH DASAR BERTARAF INTERNASIONAL
Alamat
: Jl.KH.Agus Salim RT.12.No.1 Kec Sangatta Utara 75611.Tlp/fex(149)2026009
KEPUTUSAN
KEPALA SDN 001 SANGATTA UTARA
N0
: 312/422.7/SD.001/VII/2012
TENTANG
PEMBENTUKAN
PANITIA HARI BESAR ISLAM 1433 H
SDN
001 KECAMATAN SANGATTA UTARA
KABUPATEN
KUTAI TIMUR
Menimbang : 1. Bahwa untuk memberikan
wawasan ilmu pengetahuan Islam
Yang perlu
diadakan PHBI 1433 H
2. Bahwa untuk PHBI 1433 Tersebut
dipandang perlu
membentuk
dan menetapkan panitia
Mengingat : 1. Hasil musyawarah dewan guru tanggal 5 Juli 2012.
2. Hasil musyawarah telah dibentuk panitia
PHBI 1433 H sebagaimana terlampir.
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Menetapkan
susunan panitia PHBI 1433 H, seperti
dalam daftar terlampir.
Kedua : Panitia
mulai bekerja sejak ditetapkannya keputusan ini dan sampai selesai .
Ketiga : Memberikan
tugas kepada panitia untuk mengatur, mempersiapkan dan melaksanakan PHBI 1433H
dilaksanakan 2012/ 2013
Keempat : Panitia
memberikan laporan tertulis kepada Kepala Sekolah SDN 001 Sangatta Utara.
Kelima : Keputusan
ini mulai berlaku sejak tanggal di tetapkan dan diadakan perbaikan sebaimana mestinya,
apabila terdapat kekeliruan.
Ditetapkan : Sangatta
Pada
Tanggal :
5 Juli 2012
Kepala
Sekolah
Drs.Sriyamto,M.Pd
NIP.19670614
199306 1 001
Lampiran 1
SUSUNAN PANITIA HARI BESAR ISLAM. 1433 H
Penanggung Jawab :
Kepala Sekolah
Ketua :
Rusini,S.Pd.I
Sekretaris :
Hasaria,S.Pd.I
Bendahara :
Munawaroh,S,Pd,I
Seksi Kesekretariatan
1.
Kartini,S.Pd.I
2.
Jumiani,S.Pd.I
Seksi
Konsumsi
1.
Sriati,S.Pd.
2.
Yurni Asni
3.
Darmawati
Rini,S.Pd.I
4.
Yuliva,S.Pd.I
5.
Darmawati
rini,S,Pd.I
Seksi
Perlengkapan
1.
Mabrurah.S.Pd.I
2.
Agus
Windianto,S.Pd
3.
Farizudin,S.Pd
Seksi
Acara
1.
Sunarti
2.
Syahrin
Norita,S.Pd
3.
Siti
Zubaidah.S.Ag
0 Komentar:
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda